Thursday, September 15, 2011

Apakah itu al-Quran.

”Quran” menurut pendapat yang paling kuat seperti yang dikemukakan Dr. Subhi Al Salih bererti “bacaan”, asal kata qara’a. Kata Al Qur’an itu berbentuk masdar dengan arti isim maf’ul yaitu maqru’ (dibaca).

Di dalam Al Qur’an sendiri ada pemakaian kata “Qur’an” dalam arti demikian sebagal tersebut dalam ayat 17, 18 surah (75) Al Qiyaamah:......readmoreQur'an menurut pendapat...